Kebakaran Gunung Agung Berdampak Luas

Karena berdaya serap tinggi, banjir bisa datang kelak.

Senin, 3 September 2012

KARANGASEM - Terkait dengan peristiwa kebakaran hutan Gunung Agung yang mencapai lebih dari 160 hektare, Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Karangasem, Ketut Mudita, belum bisa menyampaikan estimasi kerugiannya.

"Kalau hanya semak, saya kira kerugiannya tidak seberapa. Kalau hutan lindung, mungkin. Tapi persisnya belum tahu," kata Mudita kemarin. Dia lebih mencemaskan dampak ekologis yang luas akibat kebakaran tersebut.

Di hutan lindung itu, s

...

Berita Lainnya