Diare Menyerang 2.521 Warga Majalengka

Selama sepekan terakhir, jumlah penderita diare di Kabupaten Majalengka terus meningkat.

Jumat, 3 Desember 2004

MAJALENGKA -- Selama sepekan terakhir, jumlah penderita diare di Kabupaten Majalengka terus meningkat. Data dari Subdinas Pemberantasan Penyakit Menular (P2M) Dinas Kesehatan Majalengka menyebutkan, saat ini ada 2.521 warga di kabupaten tersebut yang terserang penyakit mencret-mencret itu. Sebagian besar penderita adalah bayi dan anak-anak. Kini, mereka dirawat di sejumlah puskesmas dan di Rumah Sakit Umum Daerah Majalengka. Meski jumlah pasien c...

Berita Lainnya