Permukiman dan Perkebunan Direlokasi

"Retakan baru memicu longsor susulan."

Selasa, 2 Maret 2010

BANDUNG - Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral meminta agar lokasi permukiman pekerja dan kantor perkebunan teh PT Cakra Dewata direlokasi dari kawasan longsor, Kampung Cimeri, Desa Tenjolaya, Kecamatan Pasirjambu, Kabupaten Bandung. Hasil penelitian tim ini menemukan, retakan baru di kawasan tersebut berpotensi menimbulkan longsor baru. "Selain itu, tak layak huni. Jadi rekomendasi kami adalah

...

Berita Lainnya