TNI Rugi Rp 10 Miliar Akibat Gempa Tasikmalaya

Rekonstruksi di Garut terlambat.

Sabtu, 17 Oktober 2009

BANDUNG -- Gempa yang mengguncang wilayah selatan Jawa Barat, awal bulan lalu, menyebabkan sejumlah aset milik Tentara Nasional Indonesia rusak. Komando Daerah Militer III Siliwangi menaksir kerugian akibat gempa mencapai Rp 10 miliar.

Panglima Komando Daerah Militer III Siliwangi Mayor Jenderal TNI Rasyid Qunuen Aquary mengatakan kerugian berasal dari sejumlah bangunan yang rusak, di antaranya rumah dinas, rumah prajurit, dan tempat pendidikan. S

...

Berita Lainnya