Kilas
150 Hektare Kawasan Gunung Guntur Rusak

Rabu, 3 Juni 2009

GARUT - Kerusakan kawasan hutan konservasi di Gunung Api Guntur diperkirakan mencapai 150 hektare. Kerusakan hutan di Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat, itu disebabkan oleh penambangan pasir liar. "Kerusakan hampir sepertiga dari kaki gunung. Ini sudah 20 tahun," kata Kepala Dinas Kehutanan Garut Edi Muharam kemarin.

Penggalian pasir sudah berlangsung lama. Berdasarkan pantauan Tempo, lubang besar galian menganga. Sedikitnya 100

...

Berita Lainnya