Pemerintah Didesak Subsidi Obat Generik

Melemahnya rupiah membuat BUMN farmasi terancam bangkrut.

Jumat, 5 Desember 2008

Bandung -- Sejumlah badan usaha milik negara di sektor farmasi mendesak pemerintah mengucurkan subsidi bahan bahan baku obat generik. Mereka meminta pemerintah ikut menanggung selisih kurs yang harus dibayarkan kepada produsen di luar negeri.

Bila tidak, perusahaan farmasi mengancam akan menaikkan harga obat. "Kami berharap harga obat generik disesuaikan dengan mekanisme pasar, sehingga pemerintah punya tanggung jawab untuk subsidi," kata Muchayat,

...

Berita Lainnya