Kekeringan Melanda Jawa Barat

Produksi beras di daerah lumbung padi dikhawatirkan menurun.

Selasa, 10 Juni 2008

BANDUNG - Memasuki musim kemarau saat ini, kekeringan melanda daerah pertanian di Jawa Barat. Setidaknya, Dinas Pertanian Provinsi Jawa Barat mencatat: kekeringan melanda 10 kabupaten/kota yang dikenal sebagai lumbung beras. "Yang terparah Kabupaten Sukabumi," kata Lucky Ruliaman Junaedi, Kepala Dinas Pertanian Jawa Barat, kepada Tempo kemarin.

Menurut Lucky, total area persawahan yang kini mengalami kekeringan mencapai 3.000 hektare. Kabupaten Suk

...

Berita Lainnya