Bahasa Sunda Dikhawatirkan Kian Tergeser

Anak muda tak berbahasa Sunda karena takut dianggap kampungan.

Jumat, 22 Februari 2008

BANDUNG - Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jawa Barat I. Budhyana mengatakan keberadaan bahasa Sunda sebagai salah satu bahasa daerah mulai tergeser oleh bahasa lain. "Proses (pergeseran) itu terjadi," ujar Budhyana setelah menghadiri Hari Bahasa Ibu Internasional di Aula Universitas Padjadjaran, Bandung, kemarin.Menurut Budhyana, bahasa Sunda sebagai alat komunikasi yang efektif memang mudah menerima pengaruh atau serapan dari bahasa lain. "I...

Berita Lainnya