Warga Pedalaman Nikmati Listrik

Selasa, 5 Februari 2008

PALANGKARAYA -- Ribuan warga pedalaman Kalimantan Tengah akan menikmati aliran listrik mulai tahun ini. Sebanyak 2.300 pembangkit listrik tenaga surya dibagikan. Selain itu, dua unit pembangkit listrik tenaga mikrohido segera dibangun. Ribuan pembangkit ini diharapkan mampu menerangi 737 desa yang selama ini belum menikmati listrik.

Menurut Kepala Subdinas Minyak Listrik dan Energi Dinas Pertambangan dan Energi Kalimantan Tengah Thomas Sembiring,

...

Berita Lainnya