Banjir Meluas, Bojonegoro Lumpuh

"Kalau air terus meluap dan jembatan Pengkok ambrol, kami bisa kelaparan."

Minggu, 30 Desember 2007

BOJONEGORO -- Banjir yang melanda Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, meluas. Dari pantauan Tempo kemarin, air setinggi 1 meter menggenangi hampir separuh Kota Bojonegoro. Ruas Jalan Imam Bonjol, di sekeliling alun-alun kota, juga tenggelam.

Genangan air yang tinggi juga merendam jalur rel kereta api. Perjalanan kereta dari Surabaya menuju Jakarta pun tertunda. "Perekonomian lumpuh total," kata juru bicara Pemerintah Kabupaten Bojonegoro, Joni Nurhar

...

Berita Lainnya