Lahar Dingin Merapi Masih Jadi Ancaman

Letusan tahun lalu menyisakan 3 juta meter kubik lahar dingin di puncak Merapi.

Rabu, 7 November 2007

YOGYAKARTA -- Balai Pengembangan dan Penyelidikan Teknologi Kegunungapian (BPPTK) Yogyakarta meminta masyarakat di lereng Gunung Merapi tetap mewaspadai kemungkinan banjir lahar dingin. Saat ini di puncak Merapi diperkirakan masih ada material sisa letusan tahun lalu yang jumlahnya mencapai 3 juta meter kubik. Material ini berpotensi menjadi banjir lahar dingin jika hujan deras turun di puncak Merapi.

Kepala BPPTK Yogyakarta Subandrio mengatakan

...

Berita Lainnya