Tim Pengamat Pertimbangkan Status Awas

Kamis, 11 Oktober 2007

KEDIRI - Tim pengamat gunung berapi dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Bandung tengah mempertimbangkan untuk meningkatkan status Gunung Kelud dari siaga menjadi awas. Pertimbangan ini dilakukan setelah aktivitas Kelud yang menunjukkan tanda-tanda peningkatan. "Peningkatan paling signifikan terjadi pada temperatur kawah," kata Kepala Subbagian Pengamatan Gunung Api PVMBG Agus Budianto kemarin.

Menurut Agus, temperatur (suhu)

...

Berita Lainnya