Bupati Garut Ditahan

Duit APBD untuk membayar utang, membangun rumah beserta isinya, dan membeli mobil.

Jumat, 27 Juli 2007

JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi menahan Bupati Garut Agus Supriadi atas sangkaan menggunakan Rp 6,9 miliar dari dana anggaran pendapatan dan belanja daerah serta bantuan gubernur untuk kepentingan pribadi, seperti membeli mobil dan membayar utang.

"Ini cara korupsi yang tradisional," kata Wakil Ketua Komisi Tumpak Hatorangan Panggabean di kantornya kemarin. Ia mengatakan nilai korupsi masih mungkin bertambah. "Nanti lihat perkembangan penyid

...

Berita Lainnya