Jember Kembangkan Pendidikan Gabungan

Kamis, 7 Juni 2007

JEMBER -- Pemerintah Kabupaten Jember, Jawa Timur, mengembangkan pendidikan gabungan antara siswa normal dan siswa cacat. "Selama ini anak cacat di Kabupaten Jember yang tersentuh pendidikan formal hanya 5 persen," kata Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Jember Ahmad Sudiyono kepada Tempo kemarin.

Untuk mendukung program tersebut, pemerintah daerah mengalokasikan Rp 1,6 miliar, yang diambil dari dana pembangunan daerah. Namun, pemerintah belum bisa m

...

Berita Lainnya