Kalla: Kasus Helikopter Jangan Dipersoalkan

Alasannya, perusahaan yang didirikan Achmad Kalla, adik kandung Jusuf Kalla, itu belum membayar jaminan kepabeanan Rp 9 miliar

Rabu, 28 Maret 2007

JAKARTA -- Wakil Presiden Jusuf Kalla meminta pengadaan 12 helikopter, yang disewa Badan Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana untuk pemadaman kebakaran hutan, tak perlu dipersoalkan.

"Kalau ada yang mempersoalkan, itu (artinya) tidak mengerti soal harga diri bangsa dan mempertaruhkan keselamatan masyarakat," kata Kalla di Jakarta kemarin.

Pengadaan helikopter itu, kata Kalla, untuk menjaga harga diri bangsa dan supaya Indonesia tak selalu mem

...

Berita Lainnya