Lulusan UGMM Mengadu ke LBH

Jumat, 24 November 2006

YOGYAKARTA-- Sebanyak 25 orang lulusan Lembaga Pendidikan Universal Generasi Muda Mandiri (UGMM) Yogyakarta kemarin mengadu ke Lembaga Bantuan Hukum Yogyakarta karena merasa ditipu oleh lembaga itu. Mereka mengaku diberi janji bakal disalurkan untuk mendapatkan pekerjaan sesuai dengan disiplin ilmu yang diperoleh di UGMM. Namun, para siswa itu ternyata dicarikan pekerjaan sebagai pramuniaga dan pembantu rumah tangga.

Ketua Harian UGMM Priyadi saa

...

Berita Lainnya