Yang Tersisih Karena Pakaian

"Aku punya kapasitas untuk semua kriteria yang diajukan. Aku tidak bekerja dengan kelaminku."

Jumat, 17 November 2006

Selepas SMA di Kalimantan Barat pada 1992, Reza Yohanes alias Ienez Agela melamar pekerjaan telemarketing untuk agen perhotelan. Segala persyaratan telah dipenuhi. Selain sehat jasmani dan rohani, ia mahir mengoperasikan program komputer dan cakap berbahasa Inggris. Namun, saat wawancara akhir, ia diminta berpakaian pria. Ienez pun menolak.

Meski berkelamin laki-laki, sejak kecil dia sudah merasa lebih nyaman sebagai perempuan. "Aku terpaksa menol

...

Berita Lainnya