Komnas HAM Temukan Indikasi Persekongkolan

TNI mempertanyakan metode penyelidikan.

Senin, 13 November 2006

JAKARTA - Komisi Nasional Hak Asasi Manusia menemukan indikasi persekongkolan antara Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian RI dalam kasus penculikan aktivis pada 1997-1998. Wakil Ketua Komnas HAM Zoemrotin K. Susilo mengatakan tim penyelidik kasus penghilangan orang pada 1997-1998 menemukan fakta adanya komunikasi antara jenderal tentara dan polisi sebelum Andi Arief, salah satu korban penculikan, dilepaskan.

"Dua jenderal itu termasuk orang y

...

Berita Lainnya