Bencana Diduga Akibat Dasar Laut Longsor

Kemarin, Ridwan Djamaluddin, Kepala Balai Teknologi Survei Kelautan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, tidak memiliki banyak waktu untuk makan siang.

Rabu, 19 Juli 2006

JAKARTA -- Kemarin, Ridwan Djamaluddin, Kepala Balai Teknologi Survei Kelautan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, tidak memiliki banyak waktu untuk makan siang. Sambil mengunyah makanan, ia mengatakan kepada Tempo lewat telepon bahwa dia harus segera berangkat ke Pangandaran, Ciamis, Jawa Barat.

"Kami mau melihat kerusakan di sepanjang pesisir itu," ujarnya. Selain itu, dia tergelitik untuk menjawab pertanyaan kenapa gelombang tsunami dua ha

...

Berita Lainnya