Pembangunan 5.000 Rumah Tahan Gempa Dimulai

"Kondisi pengungsian di lapangan sangat memprihatinkan, maka kami mempercepat pembangunan."

Selasa, 6 Juni 2006

YOGYAKARTA - Aksi Cepat Tanggap (ACT) mulai membangun rumah-rumah tahan gempa di Yogyakarta. Lembaga kemanusiaan nasional itu akan membangun 148 rumah di Dusun Kedaton, Kecamatan Plered, Bantul.

Pembangunan yang dimulai Sabtu lalu ini adalah sebagian rencana program ACT Yogya Recovery untuk mendirikan 5.000 rumah di lokasi korban gempa di Yogyakarta dan Jawa Tengah. Pembangunan ini diresmikan Ketua MPR Hidayat Nur Wahid kemarin.

"Kami targetkan 148

...

Berita Lainnya