KPK Periksa Kepala BKPM

Diduga ada kejanggalan dalam Program Tahun Investasi Indonesia 2005

Kamis, 13 April 2006

JAKARTA -- Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal M. Luthfi kemarin diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi selama 12 jam, sejak pukul 08.00 WIB. Penyidik memeriksa mantan Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia itu untuk mengetahui lebih jauh dugaan penyelewengan dana Program Tahun Investasi Indonesia 2005.

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Tumpak Hatorangan Panggabean menerangkan, pemeriksaan masih dalam tahap penyelidikan. "Belum sampai p

...

Berita Lainnya