BPK Diminta Audit Penggunaan Dana Tanggap Darurat

Tim Pengawas Penanggulangan Bencana Alam di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Nias DPR akan meminta Badan Pemeriksa Keuangan mengaudit penggunaan dana tanggap darurat oleh Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Aceh.

Jumat, 3 Maret 2006

JAKARTA -- Tim Pengawas Penanggulangan Bencana Alam di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Nias DPR akan meminta Badan Pemeriksa Keuangan mengaudit penggunaan dana tanggap darurat oleh Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Aceh. "Kami akan segera mengirimkan suratnya kepada BPK," kata Wakil Ketua DPR Muhaimin Iskandar, yang menjadi ketua tim pengawas itu, kepada pers kemarin. Permintaan ini muncul terkait dengan adanya ketidakjelasan penggunaan dan...

Berita Lainnya