Badan Kehormatan Diminta ke Luar Negeri

Wakil Ketua DPR Zaenal Ma'arif mendorong Badan Kehormatan agar menggunakan dana studi banding ke luar negeri tahun depan.

Kamis, 29 Desember 2005

JAKARTA -- Wakil Ketua DPR Zaenal Ma'arif mendorong Badan Kehormatan agar menggunakan dana studi banding ke luar negeri tahun depan. "Agar bisa meningkatkan kinerja," katanya di gedung MPR/DPR, Jakarta, kemarin. Ia merekomendasi kunjungan ke Prancis, Jerman, Kanada, dan Selandia Baru. Zaenal berjanji mengusulkannya dalam rapat pemimpin DPR pada Januari. Dalam pagu anggaran 2006, Badan Kehormatan memiliki anggaran ke luar negeri Rp 986 juta. YOPHIANDI...

Berita Lainnya