Rencana Sabuk Sawit di Perbatasan

"Sangat menyedihkan," komentar Manajer Program Konservasi Hutan Kalimantan "Heart of Borneo" World Wildlife Fund for Nature Indonesia Bambang Supriyanto saat dihubungi kemarin.

Jumat, 16 Desember 2005

"Sangat menyedihkan," komentar Manajer Program Konservasi Hutan Kalimantan "Heart of Borneo" World Wildlife Fund for Nature Indonesia Bambang Supriyanto saat dihubungi kemarin. Pernyataan tersebut keluar menanggapi rencana pemerintah melakukan konversi hutan menjadi lahan perkebunan di kawasan perbatasan seluas 1,8 juta hektare di Kalimantan.Menteri Pertanian Anton Apriyantono mengakui adanya rencana pengembangan perkebunan--kelapa sawit, karet dan k...

Berita Lainnya