Solossa: Kelaparan Yahukimo Kasus Biasa

Kendala alam dan infrastruktur penyebabnya.

Sabtu, 10 Desember 2005

JAYAPURA -- Gubernur Papua J.P. Solossa mengatakan, kasus kelaparan di Kabupaten Yahukimo bukan kasus luar biasa. Menurut dia, kerawanan pangan di Yahukimo sering terjadi karena sejumlah hal, di antaranya kendala alam, seperti kondisi yang tidak memungkinkan untuk menanam tanaman pangan. "Juga kendala infrastruktur. Daerah pegunungan seperti Yahukimo tak terjangkau transportasi," katanya di Bandar Udara Sentani, Jayapura, sebelum berangkat ke Wamen...

Berita Lainnya