Pemblokiran Dana Diminta Hati-hati

Sabtu, 10 Desember 2005

Singapura - Pemerintah diminta hati-hati dalam memblokir dana masyarakat yang diduga untuk membiayai terorisme. "Jangan sampai dana bukan untuk teroris diblokir juga," kata mantan Ketua Umum Muhammadiyah Ahmad Syafi'i Ma'arif seusai seminar "Listening to the True Voice of Muslims in Indonesia" di Raffles Hotel, Singapura, Kamis (8/12).

Dalam kesempatan yang sama, Ketua Umum Nahdlatul Ulama Hasyim Muzadi mengatakan, ketidakadilan global yang diciptakan

...

Berita Lainnya