Subsidi Tunai Salah Sasaran Hanya Satu Persen

Badan Pusat Statistik memperkirakan penyaluran dana subsidi langsung tunai kepada 15,5 juta keluarga miskin yang salah sasaran hanya satu persen atau 155 ribu keluarga miskin.

Sabtu, 8 Oktober 2005

Jakarta -- Badan Pusat Statistik memperkirakan penyaluran dana subsidi langsung tunai kepada 15,5 juta keluarga miskin yang salah sasaran hanya satu persen atau 155 ribu keluarga miskin. "Salah sasaran itu pasti ada, tapi kecil persentasenya, maksimal hanya satu persen dari total penerima (15,5 juta)," kata Deputi Bidang Statistik BPS Rusman Heriawan kepada Tempo kemarin. Sehingga, dia menambahkan, hal tersebut tidak akan mengganggu mekanisme penya...

Berita Lainnya