ICW Adukan Korupsi Buku Pelajaran

Indonesia Corruption Watch (ICW) mengadukan dugaan tindak pidana korupsi dalam pengadaan buku pelajaran di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, ke Komisi Pemberantasan Korupsi.

Rabu, 21 September 2005

JAKARTA - Indonesia Corruption Watch (ICW) mengadukan dugaan tindak pidana korupsi dalam pengadaan buku pelajaran di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, ke Komisi Pemberantasan Korupsi. "Ada penggelembungan harga senilai Rp 8,3 miliar," kata Luky Djani, Wakil Koordinator ICW, di Jakarta kemarin.Luky mengatakan, pengadaan buku pelajaran bagi sekolah dasar dan menengah itu melanggar Keputusan Presiden Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pengadaan Barang dan Jasa....

Berita Lainnya