Kasak-kusuk Pemilu Akibat Anggaran

Sebagian besar anggaran Pemilu 2024 untuk tahun ini masih mengendap di Kementerian Keuangan. Ada saling lempar tanggung jawab dalam urusan pencairan anggaran.

Egi Adyatama

Senin, 20 Juni 2022

JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum masih kasak-kusuk memenuhi kekurangan anggaran Pemilu 2024 pada tahun ini yang mencapai Rp 5,6 triliun. Padahal tahapan pemilu sudah dimulai sejak sepekan yang lalu. Anggaran tersebut akan dialokasikan untuk proses pendaftaran dan verifikasi partai politik serta pemutakhiran data pemilih.

Koordinator Divisi Perencanaan, Keuangan, Logistik, Organisasi, Umum, dan Rumah Tangga KPU, Yulianto Sudrajat, mengatakan

...

Berita Lainnya