Tak Sinkron Jawaban Pertanda Upaya Penyingkiran

Jawaban Kepala BKN, Bima Haria Wibisana kepada Komnas HAM berbeda dari penjelasan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi. Menegaskan indikasi bahwa tes wawasan kebangasaan hanya untuk menyingkirkan pegawai KPK yang berintegritas.

Rabu, 23 Juni 2021

JAKARTA – Pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi mengecam keterangan Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN), Bima Haria Wibisana, saat diperiksa Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) dalam kasus dugaan pelanggaran hak asasi manusia berkaitan dengan tes wawasan kebangsaan (TWK). Keterangan Bima kepada Komnas HAM berbeda dengan yang disampaikan pimpinan KPK ketika diperiksa mengenai penyelenggaraan tes yang berujung 75 pe

...

Berita Lainnya