Penangkapan Wahyu Setiawan Terkait Dugaan Suap

Status hukum Komisioner Komisi Pemilihan Umum tersebut akan diumumkan hari ini.

Tempo

Kamis, 9 Januari 2020

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi melakukan operasi tangkap tangan terhadap anggota Komisi Pemilihan Umum berinisial WS, yang diduga sebagai Wahyu Setiawan. Ketua KPK Firli Bahuri mengatakan penangkapan ini berkaitan dengan dugaan tindak pidana suap. "Kami melakukan penangkapan terhadap para pelaku yang sedang melakukan tindak pidana korupsi berupa suap. Kami masih bekerja," ujar Firli kepada Tempo, kemarin.

Wakil Ketua KPK Alexander Marwata

...

Berita Lainnya