KPK Telurusi Dugaan Korupsi Korporasi lain di Kasus PT DGI

Sejumlah perusahaan dituding memberikan fee agar mendapatkan proyek.

Tempo

Kamis, 25 Oktober 2018

JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi akan mendalami kesaksian Manajer Pemasaran PT Duta Graha Indah (DGI), Mohammad El Idris, dalam sidang korupsi korporasi PT DGI di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta, kemarin. Dalam kesaksiannya tersebut, Idris mengatakan mantan Bendahara Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin, tak hanya menerima uang fee dari PT DGI, tapi juga dari sejumlah badan usaha milik negara yang terlibat dalam proyek yang d

...

Berita Lainnya