Kebakaran Hutan Mayoritas di Wilayah Restorasi dan Moratorium

Badan Restorasi Gambut akan mengoptimalkan patroli pemadaman titik api.

Tempo

Rabu, 3 Oktober 2018

JAKARTA - Sebanyak 23 lembaga pemerhati lingkungan yang tergabung dalam Koalisi Pantau Gambut menyatakan mayoritas kebakaran hutan dan lahan terjadi di wilayah moratorium dan restorasi gambut. Ketua Simpul Jaringan Nasional Pantau Gambut, Teguh Surya, mengatakan kondisi tersebut ditemukan setelah pihaknya memantau pada 1-31 Agustus lalu.

“Titik panas dalam area prioritas dan moratorium mencapai 57 persen dari total titik panas yang muncul,

...

Berita Lainnya