Gempa Merusak Infrastruktur Pertanian di Lombok Utara

Wakil Bupati Lombok Utara Sarifudin mengungkapkan gempa yang mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat, pada Juli-Agustus lalu telah membuat saluran irigasi dan lahan pertanian rusak

Tempo

Jumat, 21 September 2018

LOMBOK UTARA – Wakil Bupati Lombok Utara Sarifudin mengungkapkan gempa yang mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat, pada Juli-Agustus lalu telah membuat saluran irigasi dan lahan pertanian rusak. "Bangunan pertanian rusak terkena longsor. Akibatnya, warga belum bisa bercocok tanam," ujar dia saat menerima kunjungan kerja anggota Komisi Pertanian Dewan Perwakilan Rakyat, kemarin.

Sarifudin menyebutkan, gempa masih terjadi hingga Rabu malam l

...

Berita Lainnya