Badan Siber Lacak Komunikasi Kelompok Teroris

Koordinasi dengan sejumlah penyedia layanan komunikasi ditingkatkan.

Tempo

Senin, 21 Mei 2018

JAKARTA - Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) akan terlibat dalam mengidentifikasi sarana komunikasi yang berpotensi digunakan oleh kelompok teroris. Kepala BSSN Djoko Setiadi menuturkan identifikasi saat ini terus dilakukan, termasuk terhadap grup komunikasi pada aplikasi WhatsApp.

Djoko mengatakan proses identifikasi yang tengah berjalan tersebut penting dilakukan untuk memetakan jaringan teroris secepat mungkin. Peta jaringan teroris itu nant

...

Berita Lainnya