Polisi Awasi 240 Akun Media Sosial di Pilkada Tulungagung

Tim Cyber Kepolisian Resor Tulungagung mulai bertindak tegas terhadap akun-akun media sosial yang memprovokasi dalam pemilihan kepala daerah.

Kamis, 12 April 2018

TULUNGAGUNG - Tim Cyber Kepolisian Resor Tulungagung mulai bertindak tegas terhadap akun-akun media sosial yang memprovokasi dalam pemilihan kepala daerah. Sedikitnya 240 akun telah masuk daftar pemantauan dan bisa dinonaktifkan.

Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Tulungagung, Ajun Komisaris Mustijat Priyambodo, mengatakan aktivitas di media sosial menjelang pelaksanaan pilkada Tulungagung mulai mengkhawatirkan. Sejumlah unggahan bernada sen

...

Berita Lainnya