KPK Selidiki Transaksi Mencurigakan Calon Kepala Daerah

Bank daerah dimanfaatkan calon kepala daerah untuk membiayai kampanye.

Rabu, 7 Maret 2018

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tengah mengincar sejumlah calon kepala daerah peserta pemilihan kepala daerah 2018 yang diduga mengorupsi dan menerima suap untuk modal kampanye. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) telah menyelesaikan 368 laporan pemeriksaan dan menyerahkan 34 hasil analisis kepada KPK. Sebagian adalah analisis rekening calon kepala daerah.

Ketua KPK Agus Rahardjo mengatakan akan mendalami hasil ana

...

Berita Lainnya