Membujuk dengan Modus Umrah

Sejumlah modus ditemukan dalam upaya pemberangkatan 79 orang calon tenaga kerja Indonesia (TKI) ke Timur Tengah. Modus terbanyak adalah membujuk para calon pekerja rumah tangga ini dengan iming-iming umrah atau ziarah ke Tanah Suci. "Itu yang menjadi modus sekarang ini semenjak ada penutupan pengiriman pekerja rumah tangga ke Timur Tengah," kata Direktur Pembinaan dan Penempatan Tenaga Kerja Luar Negeri Kementerian Ketenagakerjaan, Soes Indharno, kemarin.

Senin, 22 Januari 2018

JAKARTA – Sejumlah modus ditemukan dalam upaya pemberangkatan 79 orang calon tenaga kerja Indonesia (TKI) ke Timur Tengah. Modus terbanyak adalah membujuk para calon pekerja rumah tangga ini dengan iming-iming umrah atau ziarah ke Tanah Suci. "Itu yang menjadi modus sekarang ini semenjak ada penutupan pengiriman pekerja rumah tangga ke Timur Tengah," kata Direktur Pembinaan dan Penempatan Tenaga Kerja Luar Negeri Kementerian Ketenagakerjaan, Soes

...

Berita Lainnya