Polisi Buru Jaringan JAD di Lima Daerah

Sembilan orang yang diduga teroris terlibat dalam pemberangkatan kombatan ke Marawi, Filipina.

Jumat, 9 Juni 2017

JAKARTA - Detasemen Khusus 88 Antiteror Markas Besar Kepolisian menangkap 22 orang anggota Jamaah Ansharud Daulah (JAD) sejak peristiwa teror bom bunuh diri di Kampung Melayu, Jakarta Timur, 26 Mei lalu. Para anggota JAD tersebut diduga terlibat dalam dua kasus teror, yaitu bom bunuh diri Kampung Melayu dan serangan ke Kota Marawi, Filipina.

"Semuanya diduga anggota JAD. Densus menangkap semuanya itu, terutama dua hari terakhir, sebagai antisipasi

...

Berita Lainnya