Jumlah Lapas Kurang 488 Unit

SUBANG – Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia menghitung Indonesia masih membutuhkan sedikitnya 488 lembaga pemasyarakatan narapidana. "Idealnya kami memerlukan 1.000 lapas, tapi sekarang baru ada 512 lapas," kata Dirjen Pemasyarakatan I Wayan Kusnianta Dusak saat ditemui di sela kunjungan kerjanya ke Lapas Kelas 2 Sukamelang, kemarin.

Kamis, 18 Mei 2017

SUBANG – Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia menghitung Indonesia masih membutuhkan sedikitnya 488 lembaga pemasyarakatan narapidana. "Idealnya kami memerlukan 1.000 lapas, tapi sekarang baru ada 512 lapas," kata Dirjen Pemasyarakatan I Wayan Kusnianta Dusak saat ditemui di sela kunjungan kerjanya ke Lapas Kelas 2 Sukamelang, kemarin.

Dusak memaparkan, saat ini 512 lapas menampung lebih dari 217 ribu warga

...

Berita Lainnya