Pemadaman Listrik Bergilir Diduga Karena Kerusakan Pembangkit

Ada cadangan listrik 5.000 MW.

Rabu, 25 Mei 2005

JAKARTA -- Pemadaman listrik bergilir di Jawa-Bali diduga bukan karena ada pemasangan pipa di PLTGU Muara Karang dan Tanjung Priok. Direktur Pembangkit dan Energi Primer PT PLN Ali Herman Ibrahim mengatakan, ketika menerima konfirmasi Tempo, beberapa pembangkit saat ini mengalami kerusakan atau masuk dalam masa pemeliharaan. Namun, Ali menolak memerinci pembangkit mana saja yang rusak atau menjalani pemeliharaan. "Nanti saja," ujarnya kepada Tempo....

Berita Lainnya