KPK Dalami Keterkaitan Uang Rohadi dan Golkar

"Politikus Gerindra, Sareh Wiyono, diduga sebagai perantara."

Rabu, 27 Juli 2016

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi menelusuri sumber duit Rp 700 juta yang diterima panitera pengganti Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Rohadi. "Sampai saat ini penyidik masih mendalami asal-usul uang itu," kata Pelaksana Harian Hubungan Masyarakat KPK, Yuyuk Andriati Iskak, kemarin.

Menurut pejabat struktural KPK, duit yang ditemukan tim satuan tugas di mobil Rohadi terkait dengan penanganan perkara sengketa Partai Golkar. KPK sudah menganton

...

Berita Lainnya