Pemerintah Dinilai Gagal Tekan Angka Pelanggaran HAM

Presiden Jokowi dianggap mengkhianati kepercayaan masyarakat.

Jumat, 11 Desember 2015

JAKARTA - Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) menyatakan pemerintah Joko Widodo gagal menekan angka pelanggaran hak asasi manusia tahun ini. Menurut Koordinator Kontras Haris Azhar, jumlah pelanggaran HAM tahun ini tak jauh berbeda dengan pada 2014, yakni sekitar 230 peristiwa. "Bahkan trennya cenderung naik," kata Haris Azhar dalam jumpa pers peringatan Hari HAM Internasional, di Jakarta, kemarin.

Menurut Haris, bebera

...

Berita Lainnya