Malaysia Izinkan Lahan Kerja TKI Diisi Pekerja Asing

"Kalau terlalu lambat tentu ruang kerja yang bagus akan diisi oleh tenaga kerja asing."

Rabu, 6 April 2005

JAKARTA - Pemerintah Malaysia tidak dapat menunggu tenaga kerja Indonesia (TKI) untuk kembali mengisi lapangan kerja di negara itu. Menurut Menteri Keselamatan Dalam Negeri Malaysia, Datuk Azmi Khalid, pihaknya memutuskan untuk menerima pekerja dari negara-negara lain untuk mengisi lapangan kerja yang lowong termasuk yang bakal diisi oleh TKI."Pemerintah Malaysia tidak bisa menunggu begitu saja tanpa berbuat sesuatu," kata dia kepada Tempo melalui...

Berita Lainnya