Choel Mengaku Salah Sebelum Jaksa Bertanya

JAKARTA - Adik bekas Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Alifian Mallarangeng, Andi Zulkarnain Anwar alias Choel, mengakui kesalahannya, bahkan sebelum jaksa bertanya, karena ia menerima duit dalam kasus pembangunan proyek Pusat Pendidikan dan Pelatihan Sekolah Olahraga Nasional di Hambalang, Bogor, Jawa Barat. "Apa yang saya perbuat itu akhirnya membuat kakak saya jadi terdakwa. Kalau Anda mau cari, itu kesalahan saya," kata Choel di Pengadilan Tipikor kemarin.

Choel merinci dua hal yang dia anggap kesalahan. Pertama, menerima bingkisan berisi duit US$ 550 ribu saat perayaan ulang tahunnya pada 28 Agustus 2010 yang diantar Kepala Biro Keuangan dan Rumah Tangga Kemenpora Deddy Kusdinar serta staf khusus Andi, M. Fakhruddin. "Saya tahu isinya uang setelah keesokan harinya. Saya terperanjat, jumlahnya sekian banyak," kata dia. Tapi ia mengaku tak tahu maksud pemberian duit itu.

Selasa, 20 Mei 2014

JAKARTA - Adik bekas Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Alifian Mallarangeng, Andi Zulkarnain Anwar alias Choel, mengakui kesalahannya, bahkan sebelum jaksa bertanya, karena ia menerima duit dalam kasus pembangunan proyek Pusat Pendidikan dan Pelatihan Sekolah Olahraga Nasional di Hambalang, Bogor, Jawa Barat. "Apa yang saya perbuat itu akhirnya membuat kakak saya jadi terdakwa. Kalau Anda mau cari, itu kesalahan saya," kata Choel di Pengadilan Tipik

...

Berita Lainnya