Menteri Suswono Diperiksa KPK di Tegal

Menteri Pertanian Suswono diperiksa oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi di Markas Kepolisian Resor Tegal dalam kasus proyek Sistem Komunikasi Radio Terpadu (SKRT). "Saya dimintai keterangan terkait kasus Anggoro Widjojo soal SKRT," kata Suswono di Tegal, Jawa Tengah, kemarin.

Suswono diperiksa sebagai anggota dan Wakil Ketua Komisi IV DPR periode 2004-2009. Dia diperiksa dalam kasus gratifikasi dengan tersangka Anggoro, Direktur PT Masaro Radiokom, rekanan proyek pengadaan SKRT. KPK menetapkan Anggoro sebagai tersangka kasus korupsi Sistem Komunikasi pada 19 Juni 2009 itu. Sebelum jadi tersangka, Anggoro sempat kabur ke luar negeri. Lima tahun menjadi buron, Anggoro ditangkap dan dideportasi dari Cina, Februari lalu.

Kamis, 27 Maret 2014

Menteri Pertanian Suswono diperiksa oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi di Markas Kepolisian Resor Tegal dalam kasus proyek Sistem Komunikasi Radio Terpadu (SKRT). "Saya dimintai keterangan terkait kasus Anggoro Widjojo soal SKRT," kata Suswono di Tegal, Jawa Tengah, kemarin.

Suswono diperiksa sebagai anggota dan Wakil Ketua Komisi IV DPR periode 2004-2009. Dia diperiksa dalam kasus gratifikasi dengan tersangka Anggoro, Direktur PT Masaro R

...

Berita Lainnya