Baru Dua Hakim Agung Laporkan Terima iPod

JAKARTA - Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Johan Budi, mengatakan, hingga Jumat lalu, baru dua hakim agung yang melaporkan penerimaan suvenir pernikahan putri Sekretaris Mahkamah Agung Nurhadi ke lembaga antirasuah. Komisi juga menerima laporan dari tujuh orang dari lembaga berbeda ihwal penerimaan iPod Shuffle itu.

Johan mengatakan sembilan orang yang melaporkan penerimaan suvenir kepada lembanganya adalah masing-masing dua orang dari Mahkamah Agung dan Ombudsman. Kemudian, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga DKI Jakarta, Ketua Pengadilan Tinggi, serta pegawai Pengadilan Tinggi masing-masing melaporkan penerimaan hadiah satu unit iPod. "Penyelenggara negara yang wajib lapor," katanya, kemarin.

Senin, 24 Maret 2014

JAKARTA - Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Johan Budi, mengatakan, hingga Jumat lalu, baru dua hakim agung yang melaporkan penerimaan suvenir pernikahan putri Sekretaris Mahkamah Agung Nurhadi ke lembaga antirasuah. Komisi juga menerima laporan dari tujuh orang dari lembaga berbeda ihwal penerimaan iPod Shuffle itu.

Johan mengatakan sembilan orang yang melaporkan penerimaan suvenir kepada lembanganya adalah masing-masing dua orang dari

...

Berita Lainnya