Lewat Voting, Interpelasi Ditolak

Ketua Fraksi PDIP Tjahjo Kumolo meminta semua anggotanya keluar dari sidang setelah disepakati pengambilan ditentukan melalui voting.

Jumat, 11 Februari 2005

JAKARTA -- Melalui pemungutan suara, sidang paripurna DPR RI memutuskan menolak hak interpelasi terhadap surat Presiden. Usulan hak interpelasi diajukan terhadap surat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono No. R41 yang menarik surat Presiden Megawati No. R32 mengenai pemberhentian dan pengangkatan Panglima TNI. Pemungutan suara (voting) dilakukan secara terbuka dalam sidang Selasa lalu yang diikuti 370 dari 550 anggota DPR. Mekanisme penentuan voting...

Berita Lainnya