IPW Minta Calon Kepala Badan Reserse Diuji

JAKARTA - Indonesia Police Watch (IPW) meminta kepolisian menggelar uji kelayakan dan kepatutan untuk memilih Kepala Badan Reserse Kriminal Markas Besar Polri. Hal ini diklaim penting dan tepat untuk menghindari konflik internal dari sejumlah kelompok. "Tingginya konflik kepentingan membuat posisi ini dibiarkan terlalu lama kosong," kata Ketua Presidium IPW Neta S. Pane kemarin.

Menurut Neta, IPW pernah mencatat janji Wakil Kepala Polri Komisaris Jenderal Oegroseno yang mengungkapkan bahwa penetapan Kepala Badan Reserse akan dilakukan pada Selasa pekan lalu. Namun hingga saat ini jabatan tersebut masih kosong sejak ditinggalkan Sutarman, yang dilantik sebagai Kepala Polri.

Senin, 4 November 2013

JAKARTA - Indonesia Police Watch (IPW) meminta kepolisian menggelar uji kelayakan dan kepatutan untuk memilih Kepala Badan Reserse Kriminal Markas Besar Polri. Hal ini diklaim penting dan tepat untuk menghindari konflik internal dari sejumlah kelompok. "Tingginya konflik kepentingan membuat posisi ini dibiarkan terlalu lama kosong," kata Ketua Presidium IPW Neta S. Pane kemarin.

Menurut Neta, IPW pernah mencatat janji Wakil Kepala Polri Komisaris

...

Berita Lainnya