Penunjukan Patrialis Dituding Terkait Pemilu 2014

"Ini bisa menimbulkan konflik kepentingan."

Kamis, 15 Agustus 2013

JAKARTA - Ketua Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI) Alvon Kurnia Palma menduga, penunjukan Patrialis Akbar sebagai hakim konstitusi dipersiapkan oleh Partai Amanat Nasional untuk kepentingan Pemilihan Umum 2014. "Ada garis lurus antara Patrialis dan PAN. Kuat dugaan kami, untuk persiapan momentum politik tahun depan," katanya kemarin.

Mantan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia ini, Selasa lalu, dilantik menjadi hakim di Mahkamah Konsti

...

Berita Lainnya